Berita Terkini
Sorotan berita terkini dari berbagai bidang yang menarik perhatian.
Berita
Berita seputar Ketenagakerjaan dan Pelatihan.
December 8, 2017
admin
Peningkatan mutu dan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) di bidang pertanian perlu ditingkatkan secara terus menerus agar dapat mewujudkan sumber daya manusia agribisnis Indonesia yang kompeten dan berdaya saing secara global. Strategi yang dapat dilakukan adalah dengan melalui proses sertifikasi kompetensi profesi untuk menjamin keahlian individu sesuai dengan standar dan dapat dipakai secara universal.
Sehubungan dengan hal tersebut, pada hari Rabu (05/12/2017) bertempat di Kantor BLK Lembang, Jl....
October 26, 2017
admin
Pada tanggal 25 Oktober 2017, bertempat di Hotel California Bandung, BNN Provinsi Jabar memberikan penghargaan kepada BLK Lembang atas kontribusinya dalam penanganan korban narkoba pasca rehabilitasi. “Dengan mengikuti pelatihan pertanian hidroponik yang diberikan oleh instruktur BLK Lembang, kami berharap para korban mempunyai bekal ketrampilan ketika dipulangkan ke daerahnya, serta tidak kembali menggunakan narkoba”, ujar Kepala Bidang Rehabilitasi BNN Provinsi Jawa Barat, Tri Wahyu Astuti, SE.
Permasalahan...
October 21, 2017
admin
Pemerintah Provinsi Jawa Barat secara bertahap berusaha mewujudkan program penciptaan 100 ribu Wirausaha Baru (WUB). Dalam merealisasikan program tersebut, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Barat menggandeng Balai Latihan Kerja (BLK) Lembang dalam upaya menambah jumlah pengusaha Jabar yang tangguh dan mandiri sehingga tercipta perluasan kesempatan kerja.
“Upaya menciptakan wirausaha baru merupakan program Jawa Barat yang harus didukung oleh berbagai pihak baik dari unsur pemerintah...
No posts found
Pers Release
Informasi kegiatan.
No posts found
Informasi Pelatihan
Informasi seputar pelatihan.
No posts found
Just Relax
Informasi pengetahuan softskill dan have fun!
No posts found
Anda Siap Tingkatkan Skill dengan Kami?
Pilih topik pelatihan sesuai minatmu dan segera pelajari materinya untuk menguasai keahlian yang kamu butuhkan dalam karirmu.