Berita Terkini

Sorotan berita terkini dari berbagai bidang yang menarik perhatian.

Berita

Berita seputar Ketenagakerjaan dan Pelatihan.
logo-BPVP-20
Penggunaan Probiotik dalam Budidaya Perikanan
Bandung Barat – Penggunaan probiotik saat ini sudah banyak diterapkan di bidang budidaya perikanan karena banyak memiliki manfaatnya.Adanya probiotik juga dapat meminimalisir penggunaan antibiotik dan disinfektan yang sering digunakan dalam proses pengendalian penyakit pada ikan yang berbahaya jika dikonsumsi berlebihan oleh manusia. Selain aman, probiotik juga relatif murah dan mudah untuk di dapatkan.Kalau rekanaker disini, ada yang rutin menambahkan probiotik pada kolam ikannya? Cerita...
logo-BPVP-20
Mengenal Garam Ikan dalam Budidaya Ikan Air Tawar
Dalam usaha budidaya ikan, sudah banyak yang mengenal garam ikan. Keberadaannya bisa dikatakan bukanlah hal yang asing lagi, bahkan keberadaan garam ikan ini bagi pembudidaya merupakan sebuah keharusan. Rupa, bentuk serta rasa garam ikan sama seperti garam pada umumnya. Perbedaannya hanyalah apa yang terkandung di dalamnya. Garam ikan sebaiknya hanya mengandung senyawa NaCl saja. Sebab, apabila garam mengandung senyawa lain dikhawatirkan akan memberikan pengaruh buruk terhadap pertumbuhan dan...
logo-BPVP-20
Pembukaan Bimtek ISO 14001:2015 dan ISO 9001:2015 BLK Lembang
Pembukaan Bimtek ISO 14001:2015 dan ISO 9001:2015 dengan Tema : Meningkatkan Kualitas, Mutu, Produktifitas dan Pelayanan di Balai Latihan Kerja Lembang yang langsung di buka oleh Kepala BLK Lembang Ibu Tuti Haryanti, S.T.,M.Si. dengan Narasumber Bapak Ferry Meiliawan.
1 2 3 169 170 171 172 173 174 175 220 221 222

Pers Release

Informasi kegiatan.

No posts found

Informasi Pelatihan

Informasi seputar pelatihan.

No posts found

Just Relax

Informasi pengetahuan softskill dan have fun!
No posts found

Anda Siap Tingkatkan Skill dengan Kami?

Pilih topik pelatihan sesuai minatmu dan segera pelajari materinya untuk menguasai keahlian yang kamu butuhkan dalam karirmu.
Scroll to Top