Semarak Bulan Pelatihan Vokasi 2023 & Kontes Ternak Domba Garut : Hasilkan Peternak Kompeten !

BPVP Bandung Barat yang bernaung di bawah Ditjen Binalavotas Kemnaker RI menyelenggarakan pelatihan bidang peternakan dalam hal ini budidaya domba khususnya domba garut, dengan tujuan terciptanya peternak-peternak yang kompeten sehingga komoditas domba garut yang di pasarkan memiliki kualitas terbaik sesuai dengan standar kompetensi SKKNI.

Bertepatan dengan Semarak Bulan Pelatihan Vokasi saat ini, BPVP Bandung Barat bersama dengan Himpunan Peternak Domba Kambing Indonesia Dewan Perwakilan Daerah Jawa Barat yang menaungi seluruh peternak domba dan kambing di seluruh Jawa Barat bersinergi untuk memperluas dan memperkuat daya saing peternak kompeten dan komoditas ternak domba garut serta melestarikan budaya dan kesenian asli Jawa barat yang dalam kesempatan ini akan di kemas dengan kegiatan acara โ€œSemarak Bulan Pelatihan Vokasi 2023 & Kontes Ternak Domba Garut.

Pada kesempatan ini acara di buka langsung oleh Ketua Badan Nasional Sertifikasi Profesi, Bapak Syamsi Hari. Beliau berpesan bahwa akan berkomitmen mendukung sertifikasi dari profesi-profesi yang ada pada bidang peternakan domba sehingga dapat terstandar dengan baik.

Terdapat 2 (dua) profesi baru dari sekian banyak profesi pada kontes ternak, yaitu profesi anak kandang & perangkat kerja kontes.

  • Profesi Baru sebagai anak kandang Domba Garut Kontes banyak dibutuhkan, karena perlu skill khusus dalam memelihara Domba Garut Kontes. 1 pekerja idealnya dapat menangani 10 ekor Domba Garut Kontes, apabila Domba Garut Kontes di Jawa Barat ada ยฑ 250 ribu ekor, maka peluang 25 ribu pekerja dapat terserap.
  • Profesi Baru sebagai perangkat kerja dalam acara Domba Garut Kontes banyak dibutuhkan, diperkirakan ยฑ 50 event Domba Garut berlangsung setiap minggu nya di Jawa Barat, berarti ยฑ 2.500 event Domba Garut berlangsung setiap tahunnya nya di Jawa Barat. Apabila setiap event nya dibutuhkan ยฑ 20 orang perangkat kerja, maka peluang 50 ribu pekerja dapat terserap.
    Selain penambahan profesi baru di atas BPVP Bandung Barat dan HPDKI DPD Jawa Barat mendorong terstandarnya dan tersertifikasinya Juru Sembelih Halal bagi para peternak di wilayah Jawa Barat, sehingga penyembelihan dilakukan dengan cara terbaik dan memenuhi standar.

Baca Berita lainnya

Berita seputar Ketenagakerjaan dan Pelatihan.
SnapInsta
Pelatihan Pengurus Koperasi Merah Putih
Lembang, 29 September 2025 โ€“ Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Bandung Barat bekerja sama dengan Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Bandung Barat. Mereka membuka pelatihan khusus bagi pengurus Koperasi Merah Putih yang tersebar di desa dan kelurahan. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kapasitas pengelolaan koperasi secara profesional dan berkelanjutan. Pelatihan ini diikuti oleh 100 peserta yang terbagi dalam dua gelombang. Gelombang pertama berlangsung pada 29โ€“30 September 2025, sementara...
SnapInsta
Kunjungan Edukatif SMP Darul Hikam
Kunjungan SMP Darul Hikam ke BPVP Bandung Barat Ratusan siswa SMP Darul Hikam kunjungi BPVP Bandung Barat. Mereka belajar langsung tentang pertanian dan agribisnis. Kegiatan ini wujudkan pendidikan praktis. Lembang, 23 September 2025 โ€“ BPVP Bandung Barat menerima kunjungan 146 siswa kelas 7 SMP Darul Hikam. Kegiatan ini merupakan bagian dari program unggulan Belajar Langsung di Alam (BLA). Para siswa datang bersama guru pendamping yang turut mendampingi proses pembelajaran. Program ini bertujuan...
SnapInsta
Pendaftaran Bahasa Jepang Level N5
๐ŸŽŒ ๐Œ๐š๐ฎ ๐ฆ๐š๐ ๐š๐ง๐  ๐๐ข ๐‰๐ž๐ฉ๐š๐ง๐ ?Mulai dari sini โฌ‡๏ธIkuti pelatihan Bahasa Jepang Level N5 lewat IJC Program โœˆ๏ธ Apa itu IJC Programโ“๐Ÿ‘‰ Indonesia Japan Camcom (IJC) Program adalah kerja sama resmi Kemnaker, AP2LN, dan JOE Cooperative dalam pengiriman peserta magang teknis ke Jepang.Peserta IJC akan dibekali pelatihan bahasa & keterampilan teknis sesuai kebutuhan perusahaan Jepang. Jadi saat sampai di sana, langsung siap & lebih mudah beradaptasi ๐Ÿ’ก Kenapa harus ikut magang?โœ… Menambah pengalaman kerja dan...

Anda Siap Tingkatkan Skill dengan Kami?

Pilih topik pelatihan sesuai minatmu dan segera pelajari materinya untuk menguasai keahlian yang kamu butuhkan dalam karirmu.
Scroll to Top